10 Pondok Pesantren di Kabupaten Labuhan Batu Selatan
Kabupaten Labuhan Batu Selatan beribu kota di Kota Pinang. Daerah ini didominasi oleh suku Jawa dan Mandahiling. Selain itu pada Kabupaten Labuhan Batu Selatan ini pula juga terdapat beberapa desa yaitu sekitar 54 desa.
Objek wisata yang ada di wilayah ini juga beragam mulai dari Pemandian Alam Pandayangan Indah (Sampuran), Danau Pagaran Padang, Pusat Pelatihan Gajah dan masih ada beberapa lainnya. Maka dari itu tempat pariwisata ini menjadi salah satu potensi ekonomi yang cukup baik pula untuk Kabupaten Labuhan Batu Selatan.
Pesantren di Kabupaten Labuhan Batu Selatan
Kabupaten Labuhan Batu Selatan selain memiliki banyak potensi wisata juga terdapat pesantren yang digunakan sebagai tempat belajar para generasi muda agar memiliki bekal pengetahuan yang baik demi masa depannya.
Dalam pesantren ini akan diajarkan berbagai hal mulai pengembangan diri, pengembangan pengetahuan dan khususnya pemahaman agama islam secara lebih mendalam sesuai Al-Quran dan As-Sunnah.
Daftar Pesantren di Kabupaten Labuhan Batu Selatan
Daftar pesantren di Kabupaten Labuhan Batu Selatan antara lain adalah sebagai berikut ini :
1. Uswatun Hasanah
Pondok Pesantren Uswatun Hasanah beralamat di Ujungpadang B. pesantren ini dipimpin oleh ustadz Darwin Lubis. Pesantren ini juga memberikan beberapa beasiswa bagi santri yang berprestasi yaitu dengan pemberian beasiswa untuk melanjutkan studi S1 ke Al – Azhar Kairo.
2. Ashshiddiqiyah
Pondok Pesantren Ashshiddiqiyah beralamat di Jl Lintas Sumatera Dusun Simandiangiin.
3. Ridho Allah
Pondok Pesantren Ridho Allah beralamat di Jln.Kampung Perlabian No.019.
4. Pp. Nurul Huda Bangai
Pondok Pesantren Pp. Nurul Huda Bangai beralamat di Desa Bangai.
5. Nurul Falah Tanjung Marulak
Pondok Pesantren Nurul Falah Tanjung Marulak beralamat di Dusun Tanjung Marulak.
6. Dar Al-Ma`Arif
Pondok Pesantren Dar Al-Ma`Arif beralamat di Jl. Lintas Sumatera Basilam Baru Desa Sosopan. Pesantren ini didirikan pada taun 1992 dengan pendirinya yang bernama Syehk Abdullah Efendi Siregar.
Hingga pada tahun 2005 pemimpin pesantren ini berganti Syeh H. Ahmad Rifai Siregar selaku pimpinan kedua setelah Syehk Abdullah Efendi Siregar. Kemudian di tahun 2011 pemimpin pesantren Dar Al-Ma’Arif juga berganti menjadi Dr. H. Ibrahim Siregar hingga saat ini.
Perlu anda ketahui bahwa pesantren ini memiliki visi yaitu sebagai pusat pengkajian, penerapan dan pengembangan ilmu-ilmu keislaman untuk kesejahteraan umat manusia. sedangkan misi yang dilakukan adalah melakasanakan dakwah islamiah secara menyeluruh, menyediakan sumber daya manusia pembangunan bangsa, dan melaksanakan pendidikan dengan kualitas baik.
7. Ahmadul Jariah
Pondok Pesantren Ahmadul Jariah beralamat di Jl.Bedagai No. 18.
8. Modern Darussalam
Pondok Pesantren Modern Darussalam beralamat di Jl. Lintas Simpang Limun Desa Bangai.
9. Tarbiyah Islamiyah Hajoran
Pondok Pesantren Tarbiyah Islamiyah Hajoran beralamat di Hajoran.
10. Pp Alliful Ikhwan Saa
Pesantren terakhir di Kabupaten Labuhan Batu Selatan adalah Pondok Pesantren PP Alliful Ikhwan Saa. Ponpes ini beralamat di Jln. Pesantren Saa Desa Aek Goti.
Itulah tadi informasi yang bisa diberikan pada semua kalangan berkenaan dengan daftar nama-nama pondok pesantren di Kabupaten Labuhan Batu Selatan, Provinsi Sumatra Utara.
Posting Komentar untuk "10 Pondok Pesantren di Kabupaten Labuhan Batu Selatan"